KUALA PEMBUANG – Pada tanggal 09 Mei 2018 di Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil mengadakan rapat yang dipimpin langsung oleh Bapak MANSYUR IBRAHIM, SH,MM selaku Kepala Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kabupaten Seruyan, dalam rapat tersebut membahas tentang pakaian yang akan dikenakan oleh seluruh Pegawai Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil dalam melakukan pelayanan Administrasi Kependudukan.
RAPAT KOORDINASI KONSOLIDASI PENGAWASAN DAN PEMANTAUAN ADMINISTRASI KEPENDUDUKAN PADA PELAKSANAAN PEMILU KEPALA DAERAH 10 KABUPATEN 1 KOTA SE - PROVINSI KALIMANTAN TENGAH
Sen Jun 25 , 2018
KUALA PEMBUANG – Rapat Koordinasi, Konsolidasi, Pengawasan dan Pemantauan Administrasi Kependudukan pada Pelaksanaan PILKADA tahun 2018 se – Provinsi Kalimantan Tengah yang diadakan di Ballroom Aquarius Bautique Hotel Palangka Raya pada hari Senin tanggal 14 Mei 2018, kegiatan ini dilaksanakan oleh Pemerintahan Provinsi Kalteng melalui Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil […]
